Grill Chamber

Dilihat dari fungsinya tutup saluran air ada 2 macam model yaitu grill dan manhole. Grill adalah tutup saluran air yang berfungsi sebagai tangkapan air menuju saluran utama dan bentuknya berlubang-lubang. Sedangkan manhole adalah tutup lubang saluran air menggunakan engsel sehingga dapat dibuka dan ditutup jika diperlukan dan lebih dikenal lempeng besi penutup got.

Grill Chamber ini memiliki fungsi yang sama yaitu untuk menutup saluran air atau selokan di jalan. Hanya saja grill chamber ini bermotif seperti daun yang terbuat dari besi cor sehingga kuat menahan beban pejalan kaki sampai kendaraan sekalipun. Untuk menutupi selokan, dibutuhkan penutup selokan yang kuat dan bagus yang disebut grill chamber. Fungsi lain dari lubang-lubang kecil dari grill ini sebagai tempat masuknya air kedalam selokan. Grill penutup selokan bisa anda liat pada gambar dan ukuran grill bisa menyesuaikan ukuran selokan.

Kembar Teknika merupakann produsen grill dan manhole salah satu produksi dari perusahaan kami yaitu grill chamber dengan bahan berkualitas. Untuk info lebih lengkap mengenai grill ini bisa hubungi kami di 082226663377.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *